harga material bahan bangunan 2015 baru

Tips Memilih Polikarbonat

Polikarbonat [Polycarbonate] merupakan bahan utama untuk pembuatan kanopi. Biasanya pembuat kanopi adalah bengkel las yang biasa juga membuat pagar dan kontruksi besi lainnya. Dipasaran ada beberapa macam merk polycarbonate, diantaranya ; Lexan, Twinlite, Starlite, Solarlite, Carbolux, Lexan Carboron, GE, Molydex, X-Lite, Cladian Plast, dan masih banyak lagi merk lainnya.

Tips sederhana memilih kualitas polikarbonat (polycarbonate) adalah dengan menekan kuat dengan jari penampang berongga pada lembaran polikarbonat, jika berkualitas jelek maka konstruksi berongga polikarbonat yang ditekan tadi tidak akan kuat menahan tekanan jari ('penyok'), anda bisa lakukan test ini pada beberapa merk polikarbonat yang berbeda lebih disarankan lagi anda lakukan test ini pada polikarbonat dengan harga yang termahal dan pada harga yang termurah untuk lebih jelas melihat perbedaannya. 

Dari survey terhadap pembuat kanopi dengan mempertimbangkan kualitasnya muncullah 2 merk Polikarbonat (Polycarbonate) terbaik yaitu Twinlite dan Solarlite untuk penutup atap kanopi dan carport. Untuk penutup pintu pagar bisa menggunakan Cladian Plast.

Spesifikasi/Perbedaan solarlite dengan twinlite :
  • Twinlite memiliki ketebalan 5mm dan 6mm, Solarlite memiliki tebal 5mm saja.
  • Warna dari polycarbonate solarlite lebih cerah/lebih bening dibandingkan dengan merk twinlite.
  • Twinlite ada garansi pabrik 10 tahun (limited warranty) sedangkan solarlite tidak ada garansi (garansi warna dan ketahanannya)
  • UV Protection merk twinlite lebih banyak dibandingkan dengan merk solarlite
  • Dari segi kualitas lebih bagus yang merk twinlite. Jika menginginkan harga yang lebih murah maka kami berikan alternatif menggunakan polycarbonate merk solarlite.
Quote:

Twinlite adalah salah satu merk polycarbonate berongga atau twinwall produksi PT Impack Pratama Industri dan juga merupakan salah satu market leader di dunia per kanopian di Indonesia. Spesifikasi produk Lebar 2,1 m dan Panjang 11,8m sedangkan untuk tebal pada umumnya ada 2 yaitu 5mm dan 6mm, tetapi untuk konstruksi yg lebih besar jg ada dengan tebal 10mm. Kelebihan lain yaitu merk Twinlite berani memberikan garansi 10 tahun untuk ngeripik karena faktor alam seperti panas matahari dan hujan. Dan sepertinya untuk kelebihan yang satu itu sudah terbukti sejak produk keluar kurang lebih tahun 1993. Oleh karena itu adanya puluhan kompetitor importir yang datang silih berganti tidak mengurangi permintaan akan polycarbonate merk Twinlite ini bahkan makin menggila cuman untuk penjual nilai profit yg didapat makin menipis sedangkan quantity meningkat secara signifikan belun lagi ditambah nilai uang tunai/cash dari penjualan Twinlite yg lumayan cukup besar untuk perputaran si penjual/toko.


Baca juga :
- Harga polikarbonat (polycarbonate)
HARGA BAHAN BANGUNAN 2015
Harga Upah Tukang/Pekerja Bangunan
Harga Borongan Pekerjaan Bangunan
Harga Pasir dan Batu
Harga Semen
Harga Besi
Harga Wiremesh
Harga Paku
Harga Kayu
Harga Keramik
Harga Granit
Harga Cat Dinding
Harga Cat Besi & Kayu
Harga Penutup Atap
Harga Asbes
Harga Seng
Harga Atap Baja Ringan
Harga Genteng Metal
Harga Gypsum & GRC
Harga Triplek
Harga Hebel
Harga Asbes
Harga Beton Readymix
Harga Pipa PVC
Harga Lampu
Harga Lampu LED
Harga Parket Kayu
Harga Parket Bambu
Harga Paving Block / Conblock
Harga Waterproofing
Harga Polikarbonat
Harga Papan Fiber Semen
Harga Alat Listrik
Harga Kabel Listrik
Harga Peralatan Kerja
Harga Kaca
Harga Kaca Tempered
Harga Kunci Gembok
Harga Wastafel
Harga Closet Jongkok
Harga Closet Duduk
TEKNOLOGI BAHAN BANGUNAN
Glass Block Warna
Mengenal Steel Floor Deck
Wiremesh Untuk Penguat Bangunan
Sealant untuk Penambal, Perekat dan Pengisi
Mengenal Ukuran Pipa PVC dan Kegunaannya
Mengenal Papan Gypsum
Mengenal Jenis-Jenis Lampu
Mengenal Jenis Kabel Listrik
Papan Fiber Semen Alternatif Pengganti Gypsum
Keunggulan Material Gypsum
TEKNIK BANGUNAN
Cara Pasang Glass Block
Cara Memasang Angkur
Cara Menyambung Pipa Paralon/PVC
Cara Membuat Kran Air Otomatis
Cara Menguji Bata Merah Berkualitas
Menghitung Kebutuhan Cat Dinding/Tembok
Cara Merawat Water Heater
Cara Memasang Water Heater
Cara Menghitung Kebutuhan Paving/Conblock
Cara Pasang Conblock dan Constone
TIPS BANGUNAN
Tips Memilih Cat Untuk Kamar Anak
Tips Renovasi Lancar
Tips Memilih Batako
Tips Memilih Angkur
Tips Membeli Rumah Menurut Fengshui
Tips Memasang Wallpaper
Tips Memilih Lantai Granit
Tips Memilih Lampu Hias
Tips Memilih Kunci / Pegangan Pintu
Tips Memilih Papan Gypsum
Tips Memilih Polikarbonat
Tips Memilih Kayu
Tips Memilih Keramik Lantai
Tips Memilih Water Heater
Tips Membeli Wiremesh
Tips Memilih Cat Rumah/Tembok
Tips Memilih Pasir Untuk Bangunan
GAMBAR RUMAH MINIMALIS
Type Kecil 1 Lt (> 150 m2)
Type Kecil 2 Lt (> 150 m2)
Type Sedang 2 Lt (150 - 300 m2)